Polres Hulu Sungai Utara bekerjasama KPU Kab.
Hulu Sungai Utara dan Panwaslu Kab. Hulu Sungai Utara telah melaksanakan
sosialisasi hukum Undang-undang RI Nomor : 8 Tahun 2012 tentang Pemilu anggota DPR, DPD
dan DPRD pada hari Selasa tanggal 22 Oktober 2013 pk. 09:00 s/d 11:30 Wita di
Aula Jananuraga dengan diikuti oleh para Kabag/Kasat/Kasi/SPKT/Kapolsek dan
anggota.